Kelas Diploma Course mendapat kesempatan untuk belajar materi komik bersama Sweta Kartika. Tentu banyak sekali alasan untuk mendatangkan Sweta Kartika di kelas, karena untuk mengajar di kelas Carrot Academy, seorang artist harus memenuhi syarat sebagai Valuable ...
Carrot Academy ikutan hadir di Comifuro 7, 30-31 Juli 2016 di SMESCO Exhibition Hall. Beberapa siswa Carrot Academy juga bergabung dalam circle-circle dengan artwork-artwork andalan mereka. Yok kita lihat liputannya!
Beberapa orang memiliki kebutuhan yang berbeda dalam belajar ilustrasi. Tidak hanya kebutuhan yang spesifik, namun mereka juga memiliki keterbatasan waktu dalam belajar. Nha Carrot Academy memberikan solusi melalui program Illustration Faculty – Intensive. Nha apakah ...
Menjadi Bagian Tim Program di kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjadi bentuk partisipasi Carrot Academy untuk aktif mendukung sukses Pendidikan di Indonesia. Sebagai institusi dalam bidang kreatif, Carrot Academy turut peduli dengan perkembangan perkembangan dunia pendidikan ...
Speedpaint yang bisa diartikan juga dengan menggambar cepat. Speedpaint memang pada dasarnya kita menggambar secepat mungkin. Tapi bukan berarti menggambar dengan terburu-buru. Jadi ada bedanya menggambar buru-buru dengan speedpaint. Apa bedanya? Speedpaint itu cepat tapi ...