Melatih SOFT SKILL melalui ilustrasi sejak usia dini bisa dilakukan melalui metode belajar ilustrasi yang tepat. Aktivitas ilustrasi seperti halnya skill profesional lain, menuntut softskill yang baik untuk mendapatkan hasil yang diharapkan. Konsentrasi, ketekunan dan daya tahan adalah salah satu hal yang harus dimiliki untuk menyelesaikan sebuah ilustrasi dengan baik. Ketiga kemampuan ini menjadi hal yang sangat bermanfaat dalam bidang pekerjaan apapun. Materi-materi dalam program Illustration Faculty M1 for Kids di Carrot Academy mendorong siswa untuk belajar menguasai ketiga hal tersebut melalui pendekatan yang UNIK dan menyenangkan. Inilah masterpiece karya artist-artist cilik di program Illustration Faculty Kids M1 untuk usia 6 – 12 tahun. Di usia belia mereka telah membuktikan kemampuan berkonsentrasi, tekun dan memiliki daya tahan yang optimal saat menyelesaikannya.
Karen, 12 tahun.
Dyvhen, 12 tahun.
Bernard, 12 tahun
Askha, 12 tahun
Aaron, 11 tahun.
Illustration Faculty Program M1 for Kids
Proses menggambar bisa menjadi media rekreasi dan aktivitas pengembangan skill menggambar dan skill lain yang akan mendukung keseluruhan kemajuan kembang anak. Tertarik untuk mengikuti program Illustration Faculty?
INFORMASI DAN PENDAFTARAN
EMAIL : info@carrotacademy.com
CALL/WA/SMS : 085727766888
www.carrotacademy.com @ Carrot Academy